Literatur Buku

Jenis Jenis Gelombang Dan Penjelasan Detail

blogger templates
Gelombang menurut arah getarnya Menjadi 2 (Jenis Jenis Gelombang Dan Penjelasan Detail) bagian, yaitu Gelombang Tranversal dan Gelombang Longitudinal Berikut Penjelasannya.

Gelombang Tranversal

A. Gelombang Tranversal adalah
Gelombang yang arah getarnya tegak lurus arah perambatannya. Sehingga bentuk dari gelombang tranversal terdapat bukit dan lembah gelombang. contoh: gelombang pada tali dan gelombang permukaan air. Terdapat tiga hal penting yang mendukung terbentuknya gelombang tranversal yaitu:
  1. Adanya gaya tali yang menimbulkan perpindahan pada waktu pulsa melewatinya.
  2. Tali harus bersifat elastik.
  3. Tali harus mempunyai kelembaman, sehingga akan menghasilkan getaran harmonis yang sederhana.

Gelombang Longitudinal

B. Gelombang Longitudinal adalah
Gelombang yang arah getarnya berimpit atau searah dengan arah rambat gelombang. Suatu gelombang longitudinal tidak menyatakan suatu deretan bukit atau lembah gelombang. tetapi suatu deretan rapatan dan renggangan. Rapatan dan renggangan gelombang longitudinal dapat

Dilihat pada sebuah kawat spiral yang dibentangkan mendatar. contoh: gelombang pada pegas dan gelombang bunyi.

Masih 
Ping your blog, website, or RSS feed for Free

0 Response to "Jenis Jenis Gelombang Dan Penjelasan Detail"

Post a Comment